Day: August 17, 2024

Pengabdian Internasional di Green House UNIZAR: Mahasiswa Malaysia dan Indonesia Kolaborasi dalam Budidaya Hortikultura

Pengabdian Internasional di Green House UNIZAR: Mahasiswa Malaysia dan Indonesia Kolaborasi dalam Budidaya Hortikultura

UNIZAR NEWS, Mataram – Fakultas Pertanian Universitas Islam Al-Azhar (UNIZAR) menyelenggarakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat bertajuk “Teknik Budidaya Tanaman Hortikultura di Rumah Kaca untuk Meningkatkan Hard Skills Mahasiswa” pada Rabu, 14 Agustus 2024. Acara yang berlangsung di Green House Fakultas Pertanian ini menjadi salah satu rangkaian dari Malaysia-Indonesia International Conference of Economics Management and Accountancy (MIICEMA) ke-23 serta International Lombok […]